Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Jumat, 15 Mei 2009

Botol plastik

Kebiasaan menggunakan botol plastik(seperti aqua, VIT, freshtea) berulang kali sebaiknya dihentikan. Botol itu hanya aman dipakai 1-2 kali. Dan disimpan lebih dari 1 minggu .Botol plastik tersebut mengandung sebagai polyethylene terephthalate or PET yang bersifat karsinogen atau penyebab kanker. Air di botol plastik dapat melarutkan zat-zat tersebut. Jika kita meminumnya dalam jangka waktu lama , dapat menyebabkan kanker dan membahayakan kesehatan tubuh. Hindari pemakaian ulang botol plastik. Sebaiknya membawa tempat minum seperti anak sekolah yang tidak terbuat dari plastik.

1 komentar:

obat jerawat herbal mengatakan...

postingan blog ini sesuai dengan isi yang di sajikan nya. aku baru menemukan informasi yang semenarik dalam blog ini. terima kasih ya gan informasinya.

Posting Komentar

 
WELCOME TO MY BLOG